Allah menciptakan segala sesuatu di dunia berpasang-pasangan bukan berlawan-lawanan. Oleh karenanya untuk mencapai kesempurnaan maka harus dicari harmonisasi dan sinergi antara kedua pasangan itu.
Suami bukan lawannya istri tetapi pasangan istri. Laki2 bukan lawannya wanita tetapi pasangannya wanita. Arus positif bukan lawannya arus negatip tetapi pasangannya, dst. Begitupun Allah memerintahkan amar makruf (mendorong melakukan kebaikan) juga harus dipasangkan dengan nahi mungkar (mencegah kemungkaran) bukan dipertentangkan. Mencari harmonisasi dan sinergi bukan dengan meniadakan salah satu diantara keduanya. Allah hanya akan meridoi kaum yg mampu mengharmonisasi atau mensinergikan perintah amar makruf dan nahi mungkar. Wallahualam.
0 Comments
Leave a Reply. |
ISLAM
Cari artikel? Gunakan Search Box di pojok kanan atas halaman ini. Kebenaran Quran dan Ajaran IslamMenyampaikan bukti-bukti kebenaran Quran dan ajaran Islam melalui tulisan dan pengakuan ahli ilmu pengetahuan dunia yang diambil dari berbagai sumber.
Archives
July 2024
Categories
All
kirim pesan [email protected]
|